Larung Gar, pusat studi Buddhisme paling berpengaruh di dunia

1
Larung Gar Buddhist Academy atau juga dikenal sebagai Serthar Buddhist Institute terletak di Lembah Larung pada ketinggian 4.000 meter, sekitar 15 km dari kota Sertar, Prefektur Garze, Tibet.
Akademi ini didirikan pada tahun 1980 yang dihuni oleh Jigme Phuntsok, seorang Lama berpengaruh di Nyingma. Meskipun lokasinya terpencil, Larung Gar telah tumbuh menjadi pusat studi Buddhism paling berpengaruh di dunia. Tempat itu kini bahkan menjadi rumah bagi lebih dari 40.000 biarawan, biarawati, dan murid.


Semua rumah dibangun dari kayu yang ditemukan di sekitar wilayah ini, dan dibangun begitu dekat secara bersamaan sehingg terlihat seperti menempel. Salah satu elemen yang paling mengejutkan dari Serthar adalah bahwa lebih dari setengah rumah-rumah yang dibangun di sana, dihuni oleh para wanita yang ingin belajar tentang Buddhisme.

0 comments: